Mendekatkan Akses Keadilan, Pengadilan Agama Masamba Gelar Sidang Keliling

Jumat, 29 Oktober 2021 Pengadilan Agama Masamba kembali menggelar sidang keliling yang berlokasi di Desa Baku-Baku Kecamatan Malangke Kab Luwu Utara. Sidang kali ini dipimpin oleh Ketua Pengadilan Agama Masamba Laila Syahidan, S.Ag., M.H didampingi oleh Hakim Anggota Muh. Hasyim, LC dan Fariq al Faruqie, S.H serta Haryati, S.H dan Wahyudin, S.H sebagai Panitera Pengganti.
























