Rapat Perdana Ketua dan Wakil Ketua

Posted in Berita

Hits: 9507Posted in Berita


Kamis (22/10) di Aula Sidang Utama Pengadilan Agama Masamba telah dilaksanakan rapat perdanayang dipimpin langsung oleh Ketua Baru Dra. Hj. Badriyah, S.H dan Wakil Ketua Drs. Muhammad Ridwan, S.H, M.H dan Moderator Haryati,S.H, dalam rapat tersebut oleh Ibu Ketua menyampaikan hasil Rapat Koordinasi tanggal 30 September 2015 s/d 12 Oktober 2015 di denpasar Bali dan Rapat Koordinasi di PTA Makassar yaitu :



1. Masalah Laporan perkara, 2. update data direktori putusan, 3. Sanksi disiplin, 4. Update Website, 5. Realisasi Anggaran,6. Update data SIKEP, 7. Mengisi SIHARKA, 8. Pembentukan PA Malili dan PA. Belopa, 9.REDESIGN SIADPA.

adapun penyampaian dari Wakil Ketua, kita harus menjaga kekompakan,kebrsamaan dan keharmonisan, tidak lupa menyinggung masalah sholah berjamaah dimushollah kantor dan rencana pembangunan tempat wudhu dan WC di dekat Musollah. lebih lanjut menginstruksikan saling menghargai, saling sipakatau, sipakainge, 


KOMDANAS
pa-masamba.go.id